Harga Laptop Acer Aspire One 722 dan Spesifikasi

Saturday, October 6, 2012
Harga Laptop Acer Aspire One 722 dan Spesifikasi. Acer telah terbukti menjadi produsen komputer yang handal, bukan saja handal dalam dalam urusan produknya, namun handal dalam segi harga jadi tak heran jika Laptop acer ini sangat di mintai di indonesia, nah untuk saya akan membahas tentang Acer Aspire One 722, seperti apa spesifikasi yang ditawarkan serta Harga Acer Aspire One 722 ini? silahkan disimak selengkapnya.

Acer Aspire One 722

Acer Aspire One 722 hadir untuk memenuhi kebutuhan komputing, dengan Layar 11,6”, prosesor baru, memori yang memadai, bobot ekstra ringan, dan daya tahan baterai baik adalah senjata utamanya.

Acer Aspire One 722 dibekali dengan Prosessor handal AMD, C-50. Prosessor C-50 ini sendiri merupakan prosessor fussion pertama dari AMD yang merupakan hasil penggabungan dari prosesor dan VGA. gabungan dari sebuah prosesor AMD dual-core dengan sebuah VGA AMD (Radeon HD 6250). AMD menyebut hasil gabungan CPU dan VGA ini sebagai APU (Accelerated Processor Unit).

Aspire One 722 hadir dengan kemampuan multimedia yang mantap. Laptop ini dapat dengan mudah menjalankan video Full HD 1080p. Sisi VGA dari prosesor AMD C-50 yang digunakannya, adalah bagian yang mendukung kemampuan spesial Aspire One 722.

Untuk urusan Layar tidak perlu diragukan lagi, pasalnya Acer Aspire One 722 ini dilengkapi dengan layar sebesar 11,6. dengan ukuran layar yang lebar ini membuat body Acer Aspire One 722 semakin besar dan tentunya hal ini akan memudahkan anda dalam urusan ketik mengetik. selain itu juga dilengkapi dengan Port HDMI.

Kemampuan Dalam Memutar Video HD

Memutar video High Definition (HD) adalah hal yang susah dilakukan apabila laptop Anda tidak memiliki performa grafis yang baik. Bagaimana dengan Acer Aspire One 722?

Acer Aspire One 722 tidak mengalami masalah sama sekali dalam menjalankan video Full HD dalam format apapun. Selama player Anda bisa memanfaatkan VGA yang tersedia (DXVA), Anda bisa memutar film apapun yang tersedia di pasaran saat ini tanpa masalah yang berarti.

Spesifikasi Acer Aspire One 722



Max. Memory 8GB DDR3 (4GB x 2DiMM)
Video Type ATI Mobility RADEON HD6250-256MB (up to 1GB) 
Display Size 11.6" wide Crystal LED 
Display Max. Resolution 1366 x 768 
Display Technology CineCrystal LED 
Audio Type Integrated 
Speakers Type Integrated 
Hard Drive Type 320GB Serial ATA 5400 RPM 
Networking Integrated 
Network Speed 10 / 100 Mbps 
Wireless Network Type Integrated
Wireless Network Protocol IEEE 802.11b, IEEE 802.11g, IEEE 802.11n 
Card Reader Provided SD, MMC, Memory Stick / Stick PRO, xD-Picture Card 
Input Device Type Touch Pad 
Interface Provided 3x USB 2.0, VGA, HDMI, LAN, Audio 
O/S Provided DOS
Battery Type  Rechargeable Lithium-ion Battery 6 cell 
Standard Warranty 1 (One) Year Limited Warranty by ACER Indonesia

Harga Acer Aspire One 722

Harga acer aspire one 722 ini cukup terjangkau, Acer Aspire One 722 ini dijual dengan harga , Rp 2.799.000 (versi Linux) dan Rp 3.149.000 (versi Windows7 Starter). Performanya terbukti sangat baik untuk kelas harganya. Layar 11,6” dan keyboard yang cukup besar membuatnya nyaman digunakan. Sementara itu, daya tahan baterainya yang sangat baik membuatnya bisa diandalkan di perjalanan. Jika Anda menginginkan laptop dengan layar berkisar 12”, keyboard lega, kecepatan baik, namun tetap nyaman dibawa kemana-mana, Aspire One 722 adalah jagoannya.

Bagaimana, apa anda tertarik untuk memilikinya?. atau bahkan anda sudah memiliki Acer Aspire One 722 ini? dan bagaimana pendapat anda tentang Acer Aspire One 722? silahkan di bahas di kolom komentar, salam.